3 Cara menghafal cepat tanggap dan dan tidak lupa
Public Speaking Indonesia I Di kehidupan sehari-sehari kita sering kali dituntut untuk menghafal baik di dunia pendidikan, pekerjaan dan lain-lain. Kelemahan manusia adalah sering kali lupa dan walupun ingat, ingatnya hanya sementara lalu dilupakan begitu saja.
3 Cara menghafal cepat tanggap dan dan tidak lupa
1.Fokus dan Konsentrasi
Diperlukan ketenangan dan abaikan benda lain seperti handphone. Karena handphone adalah salah satu yang membuat otak lari kemana-mana dan pada akhirnya kita menjadi tidak fokus dengan apa yang ingin kita hafal. Sebaiknya siapkan catatan dan sumber yang ingin di baca dan di hafal lalu matikan handphone anda dan anda bisa mulai menghafal
2.Menghafal dengan menulis
Membuat catatan singkat […] Read more








