Tips Ampuh Menghindari Bullying Saat Public Speaking

Tips Ampuh Menghindari Bullying Saat Public Speaking

Motivator | Training Karyawan | “Pernahkah anda mengalami bully saat Public Speaking ?” Jika “Ya” maka hal ini tentunya akan meninggalkan bekas trauma yang mendalam di diri anda, sehingga sulit untuk dapat berdiri memberikan presentasi lagi.

Traumatik mendalam atau menerima bully-an saat public speaking dapat anda hindari dengan tiga cara ini :

Percaya diri

Yakinkanlah diri anda bahwa anda dapat membawakan presentasi dengan baik, lakukanlah latihan yang berulang kali sebelum anda tampil membawakan presentasi anda. Tidak mudah untuk dapat melakukan poin ini, tetapi ada beberapa cara jitu mengatasi deman panggung yang dapat anda baca artikel saya “obat deman panggung”

Orang tidak akan membully anda jika memiliki level kepercayaan diri yang tinggi, anda dapat […] Read more

4 Strategi Manajemen Bisnis Saat Hadapi Resesi

4 Strategi Manajemen Bisnis Saat Hadapi Resesi

“…the World Bank has predicted a global recession for 2023, anticipating GDP growth of 1.7%, the slowest pace outside the 2009 and 2020 recessions since 1993.” – World Economy Forum.Public Speaking | Public Speaking Indonesia | Belajar Public Speaking | Strategi Manajemen BisnisLayaknya musim semi, musim panas, musim gugur dan musim dingin, resesi ekonomi adalah fase alami dari siklus ekonomi. Dan musim apa pun dapat menyebabkan cuaca ekstrem, begitu pun dalam mengelola bisnis saat resesi, bisa menjadi tantangan bagi pemilik bisnis dan karyawannya.Tidak mungkin ada yang mampu memprediksi kapan resesi akan terjadi atau apa penyebabnya. Tetapi ada beberapa gejala umum […] Read more

5 Tips Meningkatkan Program Pelatihan Virtual Anda

5 Tips Meningkatkan Program Pelatihan Virtual Anda

Motivator Indonesia | Public Speaking Indonesia | 5 Tips Meningkatkan Program Pelatihan Virtual Anda“The key to successful learning is engagement. When people are engaged, they are more likely to retain and apply what they’ve learned.” — Josh BersinPelatihan virtual semakin menjadi pilihan utama bagi banyak organisasi, terutama di era digital ini. Namun, untuk memastikan efektivitas dan keterlibatan peserta, dibutuhkan lebih dari sekadar pertemuan daring biasa. Di bawah ini, kami akan membagikan 5 tips yang dapat membantu Anda menciptakan program pelatihan virtual terbaik yang tidak hanya informatif, tetapi juga menarik bagi semua peserta.Baca juga: 6 Langkah Membangun Pelatihan Penjualan yang Sukses1. Gunakan Lebih dari Satu […] Read more

5 Formula untuk Menyampaikan Pesan Anda

5 Formula untuk Menyampaikan Pesan Anda

Public Speaking  Jakarta | Menyampaikan maksud anda secara jelas, mengutarakan masalah anda, membuat anda di dengar. Akan ada saatnya ketika semua itu menjadi sangat penting bagi anda. Pertanyaannya adalah bagaimana anda mengatur pikiran dan ide anda sedemikian rupa, sehingga anda mampu memperoleh tanggapan yang anda inginkan ?

Pertama, hal itu tergantung pada adakah masalah yang ingin anda ungkap agar diperhatikan, atau apakah anda ingin mengusulkan solusi bagi masalah yang telah ada. Inilah dua format yang ampuh. Selain sangat membantu dalam menyusun argumentasi anda, keduanya mengandung manfaat tersembunyi.

 

Baca Juga : 4 Cara Mengevaluasi Presentasi Anda

 

Ada 5 formula yang harus anda perhatikan untuk […] Read more

3 Rahasia Menyusun Pelatihan Orientasi Karyawan

3 Rahasia Menyusun Pelatihan Orientasi Karyawan

Motivator Indonesia | Public Speaking Indonesia | 3 Rahasia Menyusun Pelatihan Orientasi Karyawan“Failing to prepare is preparing to fail.” – John WoodenYang terpenting adalah keberanian untuk terus maju, sebuah prinsip yang sangat relevan dalam menghadapi tantangan orientasi karyawan baru. Sayangnya, banyak organisasi yang masih kesulitan menciptakan orientasi yang efektif. Padahal, orientasi yang baik dapat membantu karyawan baru beradaptasi dengan lebih cepat dan produktif. Mari kita lihat tiga rahasia untuk memperbaiki pelatihan orientasi di tempat kerja!Baca juga: 6 Langkah Membangun Pelatihan Penjualan yang Sukses1. Dorong Keterlibatan Aktif Manajer Keterlibatan manajer dalam pelatihan orientasi sangat penting. Ketika manajer aktif dalam proses orientasi, karyawan lebih mungkin merasa […] Read more

4 Cara Membuat Manpower Planning

4 Cara Membuat Manpower Planning

‘Hiring the wrong people is the fastest way to undermine a sustainable business.’ – Kevin J. DonaldsonPublic Speaking | Public Speaking Indonesia | Belajar Public Speaking | Manpower Planning

Kesalahan dalam proses rekrutmen, termasuk memilih orang yang salah, dapat mempengaruhi kestabilan bisnis. Untuk itu, setiap perusahaan dianjurkan memiliki Manpower Planning untuk meminimalisir risiko tersebut. Manpower Planning atau Perencanaan Tenaga Kerja terdiri dari beberapa hal diantaranya : mengalokasikan jumlah orang yang tepat, jenis orang yang tepat di tempat yang tepat dan waktu yang tepat untuk melakukan hal-hal yang diperlukan demi tercapainya tujuan perusahaan.

Manpower Planning terdiri dari dua tahap yakni menganalisis sumber daya […] Read more

Percaya Diri Dihadapan Audience | How To Speak With Confidence

Percaya Diri Dihadapan Audience | How To Speak With Confidence

Percaya diri dihadapan Audience saat Anda berbicara tentu bukanlah hal yang mudah. Namun juga bukan suatu hal yang sulit. Semua bisa dilakukan dengan mudah asal kita mau berusaha dan terus berlatih. “Satu-satunya cara mengeluarkan udara dari dalam gelas adalah dengan menuangkan air ke dalamnya”. Berikut adalah hal yang perlu diperhatikan untuk membuat diri Anda menjadi lebih Percaya diri dihadapan Audience Anda, yakni

1.Konsentrasi Kepada Materi Pidato Anda.

Terapkanlah prinsip ini. Jika Anda sudah sangat berfokus kepada materi yang akan Anda bawakan, maka Anda akan mampu mengalihkan pikiran dari hal-hal yang membuat kepercayaan diri Anda lenyap. Konsentrasi merupakan proses pengalihan perhatian dari hal-hal […] Read more

Berbicara di depan umum seperti seorang ahli

Berbicara di depan umum seperti seorang ahli

Public Speaking |

Ketika Anda gemetar untuk berpidato, Anda tidak sendiri. Itu adalah sebuah kejadian yang normal. Berpikirlah tentang apa yang sudah Anda lakukan selama beberapa tahun dan apa yang akan Anda sampaikan mengenai apa yang sudah Anda pelajari selama belasan atau mungkin puluhan tahun tersebut, ceritakan pada Audiens Anda semenarik mungkin.

Berikut tiga hal yang dapat membantu Anda untuk menjadi seorang public speaker:

Persiapan adalah Kunci

Anda ingin penyampaian Anda mengalir seperti sungai, itu tidak akan terjadi tanpa adanya persiapan. Itu bukanlah tujuan yang mudah tetapi dapat Anda lakukan. Dimulai dari mengatur waktu untuk mempersiapkan diri, menyiapkan poin-poin penting yang membuat Anda dekat […] Read more

3 Dampak Negatif Kurangnya Time Manajemen

3 Dampak Negatif Kurangnya Time Manajemen

Menurut Davidson dalam Time Management for Turbulence Time, menjelaskan bahwa time manajemen adalah cara untuk menggunakan waktu sebaik mungkin sehingga pekerjaan dapat diselesaikan dengan cepat dan cerdas.Public Speaking | Public Speaking Indonesia | Belajar Public Speaking  Sebaliknya, time manajemen yang buruk dapat menimbulkan dampak buruk baik bagi perkembangan Anda secara pribadi ataupun kepada perusahaan maupun bisnis yang sementara Anda jalani. Lalu apa saja dampak negative yang akan diterima ketika tidak ada time manajemen yang baik ?Baca Juga : 4 Manfaat Time Management Dalam Meningkatkan Efektivitas Di Perusahaan

Berikut Adalah 3 Dampak Negatif Kurangnya Time Manajemen :

1. Memperkecil Pencapaian Kesuksesan

Time manajemen yang […] Read more

5 Dampak Negative Dari Kurangnya Pelatihan Pengembangan Karyawan

5 Dampak Negative Dari Kurangnya Pelatihan Pengembangan Karyawan

Dalam UU No. 13 tahun 2003 tentang ketenagakerjaan terdapat hak dan kewajiban bagi karyawan dan perusahaan untuk memberi, memperoleh, meningkatkan, serta mengembangkan kompetensi kerja, produktivitas, disiplin, sikap dan etos kerja pada tingkat keterampilan dan keahlian yang sesuai dengan jenjang dan kualifikasi jabatan atau pekerjaan.Public Speaking | Public Speaking Indonesia | Belajar Public Speaking | Pelatihan Pengembangan Karyawan

Memiliki Karyawan yang kompeten tentu saja mampu membantu perusahaan dalam meningkatkan laba perusahaan. Kekompetenan seseorang mampu ditingkatkan melalui pelatihan pengembangan karyawan. Lalu apa yang akan terjadi apabila perusahaan tidak melakukan pelatihan pengembangan karyawan ? Inilah 5 dampak negative yang dapat terjadi akibat kurangnya […] Read more